Halo guys kembali lagi ke blog aku seputar pendidikan, jadi aku lulusan IT 2020 awal kuliah 2016 dan pengalaman aku waktu pertama jadi maba adalah nggak ngerti pemrograman sama sekali. Jadi awal mula aku ada kuliah tentang pemrograman PHP di semester 3 dan aku nggak ngerti cara memulai yang paling awal yg perlu kalian ketahui adalah gimana cara instal XAMPP di windows kalian. so lansung aja cek this out. Buat kalian yang baru memulai untuk buat website kalian sendiri atau belajar membuat website aplikasi ini wajib banget kalian install.
XAMPP adalah perangkat open source yang digunakan untuk berbagai sistem operasi. Berfungsi sebagai server yang berdiri sendiri, terdiri dari beberapa program pendukung untuk membuat sebuah web diantaranya Apache HTTP Server, MYSQL database dan sebagainya .
Langkah -langkah Instal Xampp di Windows 8 keatas:
1. Download Instaler XAMPP
langkah awal mendownload Installer XAMPP bisa didapatkan melalui official link untuk versi XAMPP yang ingin digunakan bisa kalian pilih sesuaikan dengan jenis sistem operasi dan versi milik kalian.
|
XAMPP Installer
2. Double Klik File Installer XAMPPSetelah file Xampp Installer selesai didownload, pergi ke tempat penyimpanannya lalu klil dua kali file maka akan muncul jendela seperti berikut klik next
3. Ikuti instuksi instalasi Tahapan selanjutnya pilih komponen yang akan diinstal dengan menandai kotak dengan centang. jika terdapat komponen yang tidak ingin diinstal silahkan lewati jangan di tandai .
4. Forder Instalasi Bahasa Tahapan selanjutnya memilih penyimpanan folder lalu dilanjutkan pilih bahasa, lalu lakukan instal sebagai berikut
Pilih bahasa
Pilih lokasi XAMPP siap diinstal
5.Tunggu sampai instalasi selesaiPada Tahap ini akan berlangsung lumayan lama kira 10 menitan, tunggu sampai XAMPP selesai diinstal, tidak perlu koneksi internet pada tahap ini.
instal sedang berlangsung
setelah instal XAMPP setelah tekan finish, maka XAMPP selesai diinstal.
Menjalankan XAMPP di Windosuntuk menjalankan xampp dilakukan dengan cari ikon xampp lalu klik maka akan muncul jendela XAMPP yang digunakan untuk mengaktifkan sever sebagai berikut. aktifkan XAMPPuntuk mengetui apakah XAMPP telah berjalan adalah dengan membuka browser kalian lalu ketik URL http://localhost/xampp
Demikian langkah-langkah untuk instal XAMPP di windows kalian. thank you for reading. jangan ketinggalan tips IT selanjutnya. Semoga membantu
|